Cari Artikel

Rabu, 30 Desember 2009

Sony Playstation 4 Gunakan Multicore CPU

• PS4 akan tinggalkan teknologi Cell
Sony sedang mengembangkan procesor multi core untuk PS4. PS3 diperkirakan akan mengakhiri pemakaian teknologi Cell procesor dan digantikan ke multi core procesor

Sony melihat kedepan dengan Intel Larrabee dan akan memodifikasi dari unit Synergistic Procesor. Sebelum kearah tersebut, Sony akan memfokus untuk mendisain multi core procesor lebih dahulu.

Nintendo dan Microsoft dilaporkan juga mencari teknologi baru untuk CPU console mereka. Impress sebuah situs Jepang berbasis teknologi mengatakan, butuh waktu 2 tahun untuk membuat sebuah game console baru.
Tahun 2012 atau 2013 kemungkinan PS4 atau Xbox 720 dan Wii HD dapat tampil.

sumber http://obengware.com/news/index.php?id=5417

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Beri komentar pada artikel ini

Related Posts with Thumbnails